Guide Dota 2 Indonesia - Vladmir's Offering dapat dibeli di Main Shop di bawah kolom Support.
Dengan harga 2250 Gold
Dibuat dengan menggunakan bahan di bawah ini
Dibuat dengan menggunakan bahan di bawah ini
----------
Keterangan Item
- Tidak stack di inventory, setiap Vladmir's Offering membutuhkan slot-nya sendiri
- Memberikan skill pasif bernama Vladmir's Aura
- Memberikan bonus 2 STR, 2 AGI, dan 2 INT
Fungsi Item
Vladmir's Aura
- Ability: Aura
- Affects: Allies
- Radius: 900
- Lifesteal (Melee/Ranged): 15%/10%
- Attack Damage Bonus: 15%
- Mana Regeneration Bonus: 0.65
- Health Regeneration Bonus: 2.5
- Armor Bonus: 4
Memberikan lifesteal (15% untuk melee dan 10% untuk range), 2.5 HP regen, 0.65 mana regen, 15% attack damage, dan 4 armor untuk nearb allies.
----------
----------
Notes
- Stack dengan lifesteal dari sumber lain
- Tidak bisa melakukan lifesteal pada ward, building, atau allied units
- Meregenerasi 150 HP dan 39 mana dalam satu menit
- Berefek pada invulnerable unit
----------
Tips
- Vladmir's Offering biasanya dibeli oleh hero carry yang memiliki HP rendah tetapi AS yang tinggi, hero jungle yang memerlukan lifesteal untuk farming di early game, atau hero melee support yang bertugas memberikan Vladmir's Aura untuk tim
- Vladmir's Offering biasanya dibeli saat early-mid game karena tidak bisa di-upgrade menjad item lain
- Menjadi alternatif item unuk hero melee karena bonus yang diberikan Vladmir's Offering cukup baik untuk melee
- Vladmir's Offering cocok untuk pushing karena memberikan armor dan lifesteal untuk creep
- Karena Vladmir's Aura tidak bisa di-toggling, icon buff akan selalu terlihat pada creep. Hal ini bisa digunakan untuk memeriksa apakan ada musuh yang bersembunyi atau tidak
- Fun Fact: Nama Vladmir's Offering merujuk pada tokoh bernama Vlad Dracul III, atau dikenal dengan secara fiktif dengan nama Dracula
No comments:
Post a Comment