The veteran of countless battles on a thousand worlds,
Chaos Knight hails from a far upstream plane where the fundamental laws of the
universe have found sentient expression. Of all the ancient Fundamentals, he is
the oldest and most tireless, endlessly searching out a being he knows only as
"The Light." Long ago the Light ventured out from the progenitor
realm, in defiance of the first covenant. Now Chaos Knight shifts from plane to
plane, always on the hunt to extinguish the Light wherever he finds it. A
thousand times he has snuffed out the source, and always he slides into another
plane to continue his search anew.
Upon his steed Armageddon he rides, wading into battle
with maniacal frenzy, drawing strength from the disorder of the universe. A
physical manifestation of chaos itself, in times of need he calls upon other
versions of himself from other planes, and together these dark horsemen ride
into battle, as unstoppable as any force of nature. Only when the last Light of
the world is scoured from existence will the search be ended. Where rides the
Chaos Knight, death soon follows.
Guide Dota 2 Indonesia - Chaos Knight adalah hero STR yang biasanya menjadi carry (semi-carry) di Dota 2. Memiliki critical, illusion, dan mengurangi defense musuh. Chaos Knight juga bisa digunakan sebagai tank ataupun ganker. Dengan MS yang cepat, stun dan menarik musuhnya Chaos Knight akan di takuti oleh musuh-musuhnya. Secara, critical-nya setara dengan Coup D Grace level 2. Dan itu berlaku pada semua illusion-nya. Ingin membuat musuh kebingungan ? Gunakan Chaos Knight, salah satu The Fundamentals.
----------
Statistik
Hero
Name: Chaos Knight
Affiliation: Dire
Strength: 22 + 3.20
Agility: 14 + 2.10
Intelligence: 16 + 1.20
Damage: 29 – 59
Armor: 3.96
HP: 568
Mana: 208
Movespeed: 325
Sight Range: 1800 (day) / 800 (night)
Attack Range: 150
Attack Time: 1.7
----------
Keunggulan
dan Kelemahan
- Keunggulan
- Base damage yang besar
- GODLIKE di late game
- Dapat membalikan situasi dengan mudah
- Base move speed yang cepat
- Kelemahan
- Attack Speed yang lambat
- Critical chance yang sedikit
- INT-nya benar-benar kurang
- Mudah dicounter oleh cleave atau illusion breaker
----------
Skills
Chaos Bolt
Throws
a mysterious bolt of energy at the target unit. It stuns for a random duration
and deals random damage.
Skills Information:
- Ability: Unit Target
- Affects: Enemy Units
- Damage Type: Magical
- Pierces Spell Immunity: No
- Minimum Stun: 1 / 1 / 1 / 2
- Maximum Stun: 2 / 3 / 4 / 4
- Minimum Damage: 75 / 100 / 125 / 150
- Maximum Damage: 200 / 225 / 250 / 275
- Mana Cost: 140
- Cooldown: 10
Skill Lvl
- Level 1 – Memberikan damage sebesar 75-200, stun selama 1-2 detik. Mana cost 140 dan cooldown 10 detik
- Level 2 – Memberikan damage sebesar 100-225, stun selama 1-3 detik. Mana cost 140 dan cooldown 10 detik
- Level 3 – Memberikan damage sebesar 125-250, stun selama 1-4 detik. Mana cost 140 dan cooldown 10 detik
- Level 4 – Memberikan damage sebesar 150-275, stun selama 2-4 detik. Mana cost 140 dan cooldown 10 detik
Chaos Bolt adalah skill milik Chaos Knight yang memiliki random chance di damage ataupun durasinya. Chaos Knight menyetun musuhnya dengan damage random dan durasi yang random juga di setiap levelnya. Kehokian mu diuji saat menggunakan skill ini.
Reality Rift
Teleports
you, any images you have and the target unit to a random point along the line
between the two of you. Reduces the target's armor for 8 seconds.
Skills Information:
- Ability: Unit Target
- Affects: Enemy Units
- Pierces Spell Immunity: No
- Range: 550 / 600 / 650 / 700
- Armor Reduction: 1 / 3 / 5 / 7
- Reduction Duration: 8
- Mana Cost: 50
- Cooldown: 18 / 14 / 10 / 6
Skill Lvl
- Level 1 – Menarik musuh dengan cast range 550, mengurangi armor musuh sebesar 1 dengan durasi 8 detik. Mana cost 50 dan cooldown 18 detik
- Level 2 – Menarik musuh dengan cast range 600, mengurangi armor musuh sebesar 3 dengan durasi 8 detik. Mana cost 50 dan cooldown 14 detik
- Level 3 – Menarik musuh dengan cast range 650, mengurangi armor musuh sebesar 5 dengan durasi 8 detik. Mana cost 50 dan cooldown 10 detik
- Level 4 – Menarik musuh dengan cast range 700, mengurangi armor musuh sebesar 7 dengan durasi 8 detik. Mana cost 50 dan cooldown 6 detik
Reality Rift, Chaos Knight menarik musuhnya ke kenyataan pahit dimana harus berhadapan dengannya. mengurangi armor musuhnya agar membuat Chaos Knight lebih mudah membunuh musuhnya.
Chaos Strike
Each
of Chaos Knight's attacks has a chance to deal bonus damage, also causing the
critical strike to lifesteal for 75% of the damage.
Skills Information:
- Ability: Passive
- Critical Chance: 12%
- Critical Damage: 125% / 175% / 225% / 275%
- Critical Lifesteal: 75%
Skill Lvl
- Level 1 – Memberi chance untuk critical 12% dengan critical damage 125% dan critical lifesteal 75%
- Level 2 – Memberi chance untuk critical 12% dengan critical damage 175% dan critical lifesteal 75%
- Level 3 – Memberi chance untuk critical 12% dengan critical damage 225% dan critical lifesteal 75%
- Level 4 – Memberi chance untuk critical 12% dengan critical damage 275% dan critical lifesteal 75%
Passive skill milik Chaos Knight, membuatnya memiliki chance untuk critical. Critical-nya pun berlaku pada Phantasm miliknya. Tidak hanya itu, critical-nya pun memiliki bonus lifesteal yang besar yaitu 75%
Phantasm
Summons
several phantasmal copies of the Chaos Knight from alternate dimensions. There
is a 50% chance an extra phantasm will be summoned. The phantasms deal 100%
damage, but take 260% damage. Upgradeable by Aghanim's Scepter. DISPEL TYPE:
Basic Dispel
Skills Information:
- Ability: No Target
- Affects: Self, Allied Heroes
- Number of Phantasm: 1 / 2 / 3
- Extra Phantasm Chance: 50%
- Phantasm Duration: 42
- Phantasm Damage: 100%
- Phantasm Damage Taken: 260%
- Mana Cost: 125 / 200 / 275
- Cooldown: 145
- Scepter Cooldown: 110
Skill Lvl
- Level 1 – Membuat illusion dengan damage yang sama persis sebesar 1 buah, dengan kemungkinan 1 ekstra tambahan illusion 50%. Durasi 42 detik, mana cost 125 dan cooldown 145 detik
- Level 2 – Membuat illusion dengan damage yang sama persis sebesar 2 buah, dengan kemungkinan 1 ekstra tambahan illusion 50%. Durasi 42 detik, mana cost 200 dan cooldown 145 detik
- Level 3 – Membuat illusion dengan damage yang sama persis sebesar 3 buah, dengan kemungkinan 1 ekstra tambahan illusion 50%. Durasi 42 detik, mana cost 275 dan cooldown 145 detik
Memberikan Chaos Knight illusion yang sama persis dengannya. Phantasm menjadikan Chaos Knight hero yang mengerikan karena skill ini. 1 Chaos Knight saja sudah menyusahkan apalagi ditambah 3 Chaos Knight, musuh akan seketika mati saat ditarik oleh 4 Chaos Knight.
----------
The
Verdict
Guide Dota 2 Indonesia - Chaos Knight adalah hero tank-carry yang mengerikan, dengan illusion-nya ia dengan mudah membunuh musuh-musuhnya. Dikarenakan illusion miliknya memiliki damage yang sama persis. Saking sama persis, illusion-nya juga memiliki skill passive sama seperti aslinya. Hanya durabilitas illusion-nya yang membedakan yang palsu dengan yang asli.
Terima kasih telah membaca panduan (guide) ini. Silahkan memberikan masukan atau pertanyaan melalui kolom komentar dibawah ini. Be the Neo Dota 2 Player.
----------
Referensi
No comments:
Post a Comment